• Posted by : Unknown Jumat, 10 Februari 2017

    Assalamualaikum Wr. Wb

    Hay kawan-kawan syukur alhamduillah nih saya masih dapat memberikan suatu informasi dan materi dalam hal MATEMATIKA. dan materi ini masih sama dengan materi sebelumnya. Kita masih membahas tentang PERMUTASI dan ini adalah yang terakhir yaitu PERMUTASI SIKLIS. Dalam materi ini lebih mudah loh kawan-kawan dibandingkan materi sebelumnya. yuk langsung aja kita bahas.


    1. PERMUTASI SIKLIS
           Permutasi siklis adalah permutasi yang melingkar. kenapa di sebut melingkar karena di permutasi ini kita cuma tinggal mengkalikan saja. jumlah "n" nya setelah dikurang 1.



    CONTOH :

    a.) Dalam suatu rapat OSIS, ada 8 peserta yang akan menempati 8 kursi yang mengelilingi meja bundar. Berapa banyak susunan yang mungkin terjadi...?


    JAWAB : 

    Diket : n = 8 (jumlah peserta)

    Jadi Hasilnya Adalah 5040

    Nah jadi begitulah caranya kawan-kawan. Gimana mudahkan. Semoga bermanfaat bagi kita semua. Akhir kata terimakasih telah berkunjung ke BLOG saya. Jangan lupa ya di share ke teman-teman lainnya. Sekian.

    Wassalamualaikum. Wr. Wb

    Leave a Reply

    Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

  • - Copyright © Nasan_TKJ_1 - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -